Senin, 30 Oktober 2023

PBKK - 6 - CodeIgniter Hello World

Nama : Richie Seputro

NRP : 5025211213

Kelas : Pemrograman Berbasis Kerangka Kerja A

Tahun Ajaran : 2023/2024 (Semester Gasal)

Link Repository : https://github.com/richiesuper/pbkk-ci-1


Penjelasan :


Pada kesempatan kali ini, saya belajar mengenai framework pemrograman web bernama CodeIgniter. CodeIgniter memungkinkan kita untuk melakukan pemrograman web berbasis bahasa pemrograman PHP yang bersifat dinamis, lightweight, reliable, dan tentunya mudah dikembangkan dan di-maintain oleh developer. Untuk tugas kali ini kami hanya diarahkan untuk membuat aplikasi "Hello, world" menggunakan framework CodeIgniter. Saya memutuskan untuk menggunakan CodeIgniter versi 4.

Pertama, kita perlu mendapatkan skeleton / starting point untuk development dengan framework CodeIgniter ini. Run command berikut untuk mengunduh starting point project:

composer create-project codeigniter4/appstarter <nama_project>

Selanjutnya, lakukan perintah / command di bawah untuk menyalakan web server.

Kemudian, bukalah link yang diberikan, yaitu http://localhost:8080. Akan ditampilkan laman seperti di bawah.


Selanjutnya, buka file Routes.php dan tambahkan route GET baru dengan endpoint /hello. Sandingkan route tersebut dengan controller Home dan action hello.


Kemudian, tambahkan action 'hello' ke controller Home seperti di bawah.


Sekarang, tambahkan view baru bernama hello.php yang akan menampilkan laman Hello World.


Terakhir, buka route yang telah kita definisikan di browser dan lihatlah hasilnya. Terlihat bahwa laman Hello World sukses dibuat dan ditampilkan.



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PPB (D) - ETS - Aplikasi Todo-List "Tudulis"

Nama : Richie Seputro; Radhiyan M. Hisan NRP : 5025211213; 5025211166 Kelas : Pemrograman Perangkat Bergerak D Tahun Ajaran : 2024/2025 (Sem...